Dansatgas TMMD 110 Kodim 0912/Kubar Berikan Paket Sembako Bagi Lansia

banner 728x90

MAHAKAM ULU.INFODESANEWS – Dansatgas TMMD 110 Kodim 0912/Kutai Barat (Kubar) memberikan paket sembako kepada para lansia di Desa Long Hubung Kecamatan Long Hubung, Kabupaten Mahakam Ulu, Kaltim. Jum’at (26/3/2021).

Bantuan sembako gratis diserahkan Dansatgas TMMD 110 Kodim 0912/Kubar Letkol Inf Anang Sopyan Effendi sebagai bentuk kepedulian TNI dengan warga.

“Kami ingin menjaga kedekatan dengan masyarakat dan bantuan paket sembako satu bentuk kepedulian TNI,” jelas Dansatgas yang juga menjabat Dandim 0912/Kubar.

BACA SELENGKAPNYA :  Bangun Kedisiplinan Pelajar, Babinsa Berikan Latihan Ketangkasan Baris Berbaris

Salah satu lansia penerima bantuan Ibu Yuli Elena (75) terlihat bahagia saat Dandim 0912/Kubar menyerahkan paket sembako, dan merasa senang karena dengan adanya bantuan seperti yang dilakukan oleh Dandim 0912/Kubar.

BACA SELENGKAPNYA :  Faisal Akhirnya Jabat Pembina Kepegawaian

Sumber Dim 0912/Kbr

banner 728x90