Pemberangkatan Jamaah Haji Kloter Kedua dari Blora Berjalan Lancar

banner 728x90

Sementara itu dalam kesempatan ini, terlihat Pramuka Peduli puluhan anggota Pramuka Peduli Kwarcab Blora turut membantu kelancaran proses pemberangkatan. Mereka bertugas mengatur lalu lintas, mengarahkan jamaah ke bus, serta mendampingi jamaah lansia.

BACA SELENGKAPNYA :  Iptu Edi Pimpin Upacara Penurunan Bendera Di HUT Ke 74 RI
  Ketua Pramuka Peduli Kwarcab Blora Sri Nani (kiri)

Ketua Pramuka Peduli Kwarcab Blora, Sri Nani, menjelaskan bahwa relawan Pramuka tidak hanya membantu saat pemberangkatan haji, tetapi juga akan terlibat dalam penyambutan jamaah saat kepulangan.

banner 728x90